Cara Mengatasi Blackberry Davis Led Nyala Layar Blank
Blackberry davis tergolong handphone keluaran lama,tidak heran bnyak kasus pada handphone tersebut. maka kali ini akan membagikan tutorial cara mengatasi blackberry davis led nyala layar blank.
Gejala
- Layar nge-blank (layar mati).
- Lampu LED mati hidup berulang kali (nyala led merah sekitar 5 detik dan mati sekitar 2-3 detik).
- Kalau dicolokin USB ke PC akan suara sesuai dengan nyala led.
Bahan yang harus dipersiapkan
2. Kabel usb
3. Blackberry destop manager,bisa didownload disini
4. Driver blackberry ,bisa didownload disini
note : baterai handphone diatas 50%
Tutorial
2. Install driver blackberry yang tadi telah didownload
3. Tekan dan tahan tombol Power dan Home secara bersamaan sampai muncul logo pc.
4. Buka dekstop manager yang kalian install tadi.
5. Klik App Loader - Start
6. Tunggu sampai muncul: USB-PIN: UNKNOWN … segera klik Next … jika gak keburu, ya tunggu aja sampe nongol lagi
7. Silahkan dilanjutkan proses menyerupai install / upgrade OS
0 Response to "Cara Mengatasi Blackberry Davis Led Nyala Layar Blank"
Posting Komentar